Contoh Materi Makalah Penelitian Ilmiah Tentang Sampah

Contoh Materi Makalah Penelitian Ilmiah Tentang Sampah

perbedaan makalah ilmiah dan penelitian ilmiah

Daftar Isi

1. perbedaan makalah ilmiah dan penelitian ilmiah


Makalah ilmiah yaitu tulisan resmi suatu pokok yg dimaksudkan untuk dibacakan di muka umum dl suatu persidangan dan yg sering disusun untuk diterbitkan; karya tulis pelajar atau mahasiswa sbg laporan hasil pelaksanaan tugas sekolah atau perguruan tinggi. 

Karya Ilmiah, yaitu hasil karangan yang bersifat ilmu/memenuhi syarat (kaidah) ilmu pengetahuan. 

2. Perbedaan proposal penelitian, makalah, dan artikel ilmiah


Jawaban:

Karya tulis ilmiah dan proposal merupakan 2 contoh teks atau tulisan yang kita kenal dalam Bahasa Indonesia. Karya tulis ilmiah dapat diartikan sebagai laporan tertulis yang memaparkan hasil penelitian atas suatu subyek penelitian yang telah dilakukan baik oleh suatu tim atau seseorang yang dilakukan berdasarkan prinsip dan etika keilmuan.

Sementara itu, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, proposal adalah rencana yang dituangkan dalam bentuk rancangan.

Berdasarkan pengertian ini, ada beberapa perbedaan yang terdapat di antara karya tulis ilmiah dan proposal, yaitu:

1. Kegiatan yang dibahas dalam karya tulis ilmiah SUDAH DILAKUKAN, sementara pada proposal, kegiatan yang diajukan BELUM DILAKUKAN.

2. Karya tulis ilmiah hanya membahas penelitian ilmiah, sementara proposal membahas kegiatan yang akan direncanakan, bisa saja termasuk penelitian ilmiah.

3. Karya tulis ilmiah harus disetujui oleh pengawas sebelum diterbitkan, sementara proposal tidak harus disetujui oleh pengawas.

4. Proposal biasanya bertujuan untuk mendapatkan bantuan materil untuk melaksanakan suatu kegiatan, sementara karya tulis ilmiah tidak bertujuan untuk memperoleh bantuan materil.

Contoh lain tentang karya tulis ilmiah dapat kamu pelajari pada halaman berikut:

brainly.co.id/tugas/4703896

Simpulan:

Karya tulis ilmiah adalah laporan tertulis yang memaparkan hasil penelitian atas suatu subyek penelitian yang telah dilakukan baik oleh suatu tim atau seseorang yang dilakukan berdasarkan prinsip dan etika keilmuan.

Sementara itu, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, proposal adalah rencana yang dituangkan dalam bentuk rancangan.

Kelas: VII

Mata pelajaran: Bahasa Indonesia

Kategori: Laporan

Kata kunci: karya tulis ilmiah, penelitian ilmiah, kaidah keilmuan, proposal, kegiatan, bantuan dana, materil

Penjelasan:


3. Beda makalah/artikel ilmiah dengan artikel hasil penelitian


artikel=memuat sedikit tentang hal yang di bahas

makalah=memuat yang di bahas secara lengkap dan tuntas


4. Contoh makalah metode ilmiah tentang flu burung


Flu burung adalah penyakit yang disebabkan oleh virus influenza tipe A. Virus ini dapat menimbulkan gejala penyakit pernapasan pada unggas, mulai dari ringan sampai pada yang bersifat fatal.


Flu burung jaga masalah kita bersama, penyakit ini mengancam semua orang terutama anak-anak. Hanya dengan bersama-sama berpartisifasi dalam gerakan pencegahan flu burung kita dapat melindungi diri kita, orang-orang yang kita cintai dan masyarakat umumnya dari penyakit yang berbahaya ini.


Penyakit ini menimbulkan kematian yang sangat tinggi ( hampir 90 % ), pada unggas di beberapa peternakan dan menyebabkan kerugian ekonomi yang besar bagi peternak unggas ( ayam,burung, dan itik ) merupakan sumber penyebaran virus avian influenza. Unggas air lebih kebal ( resisten ) terhadap virus ini dari pada unggas peliharaan. Sedangkan burung kebanyakan dapat juga terinfeksi, termasuk burung liar dan unggas air.


Di Indonesia virus influenza A H5N1 tersebut menyerang ternak ayam sejak bulan Oktober 2003 sampai dengan Februari 2005, telah mengakibatkan 14,7 juta ayam mati. Sedangkan penyebaran virus tersebut pada manusia di Indonesia sampai dengan tanggal 18 November 2005 dilaporkan 173 kasus yang dicurigai sebagai flu burung pada manusia. Setelah dilakukan pemeriksaan epidemiologi , klinis dan laboratorium, hasilnya : 112 penderita bukan flu burung, 11 penderita benar-benar flu burung ( Confirmed case ) dan diantaranya 7 penderita meninggal ( angka kematian 63 & ) dan masih menunggu hasil laboratorium sebanyak 49 penderita dan 1 penderita terpapar yaitu penderita yang tidak menunjukkan tanda-tanda klinis ( tetap sehat ) tetapi pemeriksaan sirologis adanya zat anti ( anti bodi )


5. Tolong Buatkan Contoh Hasil Makalah Peneliti Belia ^_^


Makalah membahas atau menelaah suatu kajian literatur yang sudah ada atau dari laporan pelaksanaan kegiatan lapangan.

Makalah umumnya dibuat untuk dipresentasikan pada suatu seminar, sidang, atau diskusi.

Bagian pokok yang harus ada pada makalah adalah Pendahuluan, Isi, dan Kesimpulan.


6. Artikel makalah dan karya ilmiah adalah contoh teks


Jawaban:

artikel makalah dan karya ilmiah adalah contoh teks non fiksi


7. contoh judul makalah penelitian sejarah


pengaruh budaya india di Indonesia

8. artikel makalah dan karya ilmiah adalah contoh teks​


Jawaban: teks eksposisi

Penjelasan: semoga terbantu ^^


9. Berikan Contoh hasil penelitian riview makalah


Jawaban:

Judul Makalah: "The Impact of Social Media on Adolescent Mental Health: A Systematic Review"

Hasil Penelitian Review: Penelitian review ini menyimpulkan bahwa penggunaan media sosial oleh remaja dapat berdampak negatif pada kesehatan mental mereka. Review ini menemukan bahwa penggunaan media sosial yang berlebihan dapat meningkatkan risiko gangguan kecemasan, depresi, dan masalah perilaku pada remaja. Temuan ini didukung oleh bukti empiris yang cukup kuat, termasuk penelitian kohort dan studi eksperimental yang dilakukan di berbagai negara.

Selain itu, penelitian review ini juga menemukan bahwa interaksi yang lebih positif di media sosial, seperti dukungan sosial dan hubungan yang stabil, dapat memiliki efek positif pada kesehatan mental remaja. Oleh karena itu, penulis merekomendasikan agar orang tua dan pengasuh membatasi waktu penggunaan media sosial remaja dan membantu mereka membangun keterampilan sosial dan emosional yang sehat di luar dunia online.

Kesimpulan dari penelitian review ini memberikan pandangan yang luas tentang dampak penggunaan media sosial pada kesehatan mental remaja dan dapat membantu pengambil kebijakan dan orang tua dalam mempertimbangkan pemanfaatan media sosial oleh remaja secara bijak.

Penjelasan:

semoga dapat terbantu ya


10. makalah tentang materi pokok fisika hakikat fisika dan prosedur ilmiah​


Jawaban:

https://mhidayat-blog.blogspot.com/2017/09/makalah-hakikat-fisika.html?m=1 Tuh gan tinggal di klik di google aja


11. Berikut beberapa jenis karangan ilmiah, antara lain ...... A. Narasi, B. Jurnal Ilmiah, C. Laporan Penelitian, D. Makalah Seminar, E. Makalah Symposium.


Jawaban:

b. jurnal ilmiah

Penjelasan:

karena ada ilmiahnya

C. Laporan ilmiah


Maaf kl slh

12. contoh persembahan buat makalah penelitian??


Jawaban:

CONTOH MAKALAH PENELITIAN

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang Masalah

Pendidikan baru bisa dimulai setelah usia Sekolah Dasar (7 tahun) ternyata tidak benar . Bahkan pendidikan yang dimulai pada usia Taman Kanak-Kanak (4-6tahun) pun dianggap sudah terlambat. Menurut hasil penilitian , pada usia 4 tahun pertama , separuh kapasitas kecerdasan manusia sudah terbentuk. Artinya , kalau pada usia tersebut otak anak tidak mendapat rangsangan yang maksimal, maka potensi otak anak tidak akan berkembang secara optimal.

Anak adalah potensi utama bagi masa depan bangsa. Mereka tidak hanya sebagai cikal bakal penerus bangsa , tetapi juga sebagai individu yang diharapkan memiliki daya saing tinggi. Mereka memegang peranan penting dan tanggung jawab yang besar bagi bangsa. Kepribadian dan kualitas individu pada masa dewasa sangat dipengaruhi oleh pengalaman dan pendidikan yang diperoleh pada masa kanak-kanak Pemeliharaan Kesehatan bagi anak-anak juga sangat penting. Kualitas anak sangat dipengaruhi kesehatan selama masa tumbuh kembang anak.

Anak pada golongan usia dini adalah masa rawan sehingga perlu mendapat pelayanan kesehatan lebih dalam karena anak mudah terinfeksi atau kekurangan gizi. Oleh karena itu , diperlukan perhatian khusus terhadap anak-anak tentang pendidikan dan pemantauan kesehatan dalam proses perkembangan mereka. Namun seiring dengan proses modernisasi.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan Pada latar belakang masalah ,saya telah menyusun rumusan masalah penelitian ini sebagai berikut :

1.Bagaimana pembelajaran anak pada usia dini?

2.Apa akibat dari kesalahan paradikma pada mental pembelajaran siswa?

3.Bagaimana cara memotivasi anak usia dini agar tertarik?

4.Apa saja yang berpengaruh terhadap kesalahan paradikma ini?

5.Apa kekurangan metode pembelajaran ini?

6.Apa kelebihan metode pembelajaran ini?

7.Bagaimana metode pembelajaran ini bisa bekerja?

8. Siapakah yang menjadi fokus pembelajaran ini?

9.Apa kendala dalam pelaksanaan metode ini?

1.3 Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas ,maka penelitian ini bertujuan mengembangkan sebuah sistem pembelajaran pada anak usia dini.Dengan sebuah sistem yang baru pada anak usia 4 tahun pertama , separuh kapasitas kecerdasan manusia sudah terbentuk. Artinya , kalau pada usia tersebut otak anak tidak mendapat rangsangan yang maksimal, maka potensi otak anak tidak akan berkembang secara optimal.

Anak adalah potensi utama bagi masa depan bangsa. Mereka tidak hanya sebagai cikal bakal penerus bangsa , tetapi juga sebagai individu yang diharapkan memiliki daya saing tinggi. Mereka memegang peranan penting dan tanggung jawab yang besar bagi bangsa.

Anak pada golongan usia dini adalah masa rawan sehingga perlu mendapat pelayanan kesehatan lebih dalam karena anak mudah terinfeksi atau kekurangan gizi. Oleh karena itu , diperlukan perhatian khusus terhadap anak-anak tentang pendidikan dan pemantauan kesehatan dalam proses perkembangan mereka.

1.4 Hipotesis Penelitian

Hipotesis adalah sebagai suatu jawaban yang bersifat sementara terhadap permasalahan penelitian, sampai terbukti melalui data yang terkumpul (menurut Arikunto dalam Endang.S, 2008:6). Berdasarkan rumusan masalah dan tujuan penulisan yang telah disebutkan diatas maka dapat dikemukakan sebuah hipotesis “Adanya kenaikan tingkat motivasi belajar siswa pada anak usia dini dengan sistem sistem yang baru pada anak usia 4 tahun pertama”.

1.5 Asumsi Penelitian

Menurut Surakhmad dalam endang.S (2008:7) asumsi dasar atau anggapan dasar atau postulat adalah sebuah titik tolak pemikiran yang kebenarannya di terima oleh penyidik. Jadi asumsi ppenelitian dapat diartikan sebagai anggapan dasar tentang suatu hal yang menjadi pedoman berfikir peneliti.

Asumsi yang mendasari penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Anak usia dini adalah sistem yang baru pada anak usia 4 tahun pertama separuh kapasitas kecerdasan manusia sudah terbentuk.

2. Anak usia dini adalah potensi utama bagi masa depan bangsa karena sebagai cikal bakal penerus bangsa

1.6Kegunaan Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat berguna bagi :

1. Guru

Sebagai sarana pembelajaran siswa yang lebih efektif dilakukan anak pada usia dini.

2. Anak usia dini

Meningkatkan motivasi belajar anak karena dapat mengembangkan sebuah sistem pembelajaran anak usia dini.

1.6 Ruang Lingkup dan Keterbatasan Penelitian

Ruang lingkup penelitian ini dimaksudkan untuk memberikan gambaran dan arah mengenai informasi permasalahan inti yang ada dalam suatu penelitian

1. Variabel penelitian

Dalam penelitian ini ada 2 variabel, yaitu variabel bebas yaitu sistem pembelajaran anak usia dini yaitu motivasi belajar..

2. Subjek penelitian

Subjek penelitian ini adalah anak usia dini

3. Lokasi Penelitian

Penelitian dilakukan pada playgroup.


13. berikut beberapa jenis karangan ilmiah, kecuali.. a. narasi b. jurnal ilmiah c. laporan penelitian d. makalah seminar e. makalah simposium


Jawaban: e

Penjelasan:


14. Artikel, makalah dan karya ilmiah adalah contoh teks?


Artikel, makalah dan karya ilmiah adalah contoh sebuah teks yang bersifat non fiksi karena ketiga jenis tulisan ini berbasis pada suatu data yang diterangkan menjadi sebuah tulisan yang berupa artikel, makala, dan karya ilmiah.

Penjelasan:

Artikel ialah esai dengan panjang tidak terbatas yang bertujuan untuk mengkomunikasikan, mencerahkan, menghibur, dan membujuk ide dan fakta. Artikel adalah karya tulis lengkap, buku nonfiksi, dan esai yang panjangnya tidak beraturan.

Karya merupakan karya  ilmiah yang pembahasannya diarahkan pada suatu masalah tertentu, yang benar dan sebenarnya melalui proses penelitian, observasi dan kerja lapangan. Diskusi substansial tentang masalah dalam pekerjaan rumah tangga mengacu pada subjek, penelitian, atau disiplin tertentu.

Penelitian ilmiah adalah penelitian tertulis untuk memecahkan masalah berdasarkan teori dan metode ilmiah.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang penjelasan tentang karya ilmiah: https://brainly.co.id/tugas/22681565

#BelajarBersamaBrainly


15. Artikel, Makalah dan karya ilmiah merupakan contoh teks....


Jawaban:

caring jawabannya

Penjelasan:

gatau


16. contoh menalar dalam makalah ilmiah remaja


coontoh judulnya pengaruh jilbab pada zaman modern

didalamnya terdapat sebuah informasi akan pentingnya berhijab dan mendapatkan berbagai manfaat selain dari medapat pahala.

17. contoh makalah metode ilmiah


Ini ada ide tentang masalah banjir, jadi masih bersifat kerangka


Problemnya apa?
Masalah banjir di kota besar
Observasi (pengamatannya)
Setiap musim hujan masih sering terjadi banjir di kota-kota besar
Hipotesis (asumsi/dugaan)
Mungkin banjir disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut,
a) Bertahun-tahun penanganan banjir oleh instansi yang berwenang belum meyakinkan
b) Budaya membuang sampah pada tempatnya belum bena-benar tumbuh di masyarakat kota besar
c) Izin membangun terus diberikan meskipun berada di tempat serapan air sehingga pori-pori tanah tertutup
d) Manajemen pembuangan dan limbah belum profesional
Eksperimen/penelitian
a) Mengadakan survey kepada masyarakat untuk meminta pendapat langsung bagaimana sebaiknya usulan dari masyarakat dalam menangani dan mencegah banjir
b) Mengadakan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya budaya saling mengingatkan dan dimulai dari diri sendiri untuk menghindari tejadinya banjir sejak dini 
c) ...... ide lain?
Kesimpulan
SIlahkan disusun berdasarkan rangkaian kegiatan dari atas



____selesai_____
semoga membantu, silahkan ditandai sebagai jawaban terbaik untuk penambah semangat

18. laporan penelitian,makalah ilmiah,dan karya tulis termasuk komunikasi hasil penelitian secara


komunikasi hasil penelitian secara tertulis

19. susunlah sebuah makalah dengan format makalah ilmiah​


Jawaban:

1. Cover

2. Abstrak

3. Daftar Isi

4. Kata Pengantar

5. Pendahuluan

6. Latar Belakang

7. Rumusan Masalah

8. Tujuan Pembahasan

9. Isi

10. kesimpulan

11. Saran

12. Penutup

Penjelasan:

maaf jika salah:)


20. Contoh makalah tentang materi olahraga memanah


Manfaatnya membuat kita menjadi fokus, oercaya diri, dan melatih ketelitian serta keteoatan

21. Tuliskan sistematika penulisan makalah, laporan penelitian, dan skripsi Jawaban Anda Jelaskan perbedaan karya tulis ilmiah dengan karya tulis non ilmiah! * Jawaban Anda *


Jawaban:

sistematika penulisan makalah

-judul

-kata pengantar

-daftar isi ( jika diperlukan daftar gambar, daftar tabel)

-bab 1 (latar belakang, rumusan masalah, tujuan)

-bab 2 (landasan teori)

-bab 3 (metode penelitian)

-bab 4 (hasil dan pembahasan)

-bab 5 (penutup berupa kritik,saran dan kesimpulan)

-lampiran (jika ada)

-daftar pustaka

Perbedaan Karya Ilmiah dan Non-Ilmiah terletak dari gaya penulisan dan isi yang disampaikan. penulisan Karya tulis ilmiah menggunakan ragam bahasa Indonesia yang baku dan di dalamnya berisi istilah khusus serta perlu dicantumkan data-data yang valid dari beberapa sumber, Sedangkan karya tulis non-ilmiah menggunakan denotatif, konotatif, bahasa tidak resmi, dan istilah umum atau daerah serta tidak mengharuskan menggunakan data atau bukti.


22. contoh judul makalah metode ilmiah


cara pembuatan tempe 

23. Laporan penelitian,makalah ilmiah,dan karya tulis termasuk komunikasi hasil penelitian secara


ilmiah klo gk salah

trimakasihnya ya hehe

24. makalah ilmiah merupakan contoh jenis karangan​


Jawaban:

Makalah. Makalah merupakan jenis karangan ilmiah paling familiar di dunia pendidikan. Kandungan isi dan penyusunan makalah bergantung pada peruntukan sajian makalah tersebut. Oleh sebab itu, jenis-jenis makalah sangat bervariasi seperti makalah untuk seminar simposium, lokakarya, perkuliahan dan sebagainya.

Penjelasan:

semoga membantu :)

Jawaban:

Ilmiah.

Sorry kalo salah:^)


25. makalah, skripsi, tesis termasuk jenis buku?. fiksi /nonfiksi / karya ilmiah / penelitian​


makalah, skripsi, tesis termasuk jenis buku karya ilmiah.

maaf kalau salah


26. Artikel makalah dan karya ilmiah adalah contoh teks​


teks nonfiksi

jadiin jawaban terbaik ya..


27. artikel,makalah dan karya ilmiah adalah contoh téks......​


Jawaban:

Artikel, makalah dan karya ilmiah adalah contoh sebuah teks yang bersifat non fiksi karena ketiga jenis tulisan ini berbasis pada suatu data yang diterangkan menjadi sebuah tulisan yang berupa artikel, makala, dan karya ilmiah


28. contoh landasan teori makalah penelitian geografi?


 1 latar belakang
2 rumusan masalah
3. tujuan penulis

29. Diskusi Diskusikan bersama kelompok kalian mengenai kerja seorang ilmuan kimia dalam melakukan suatu penelitian! Carilah sebuah tema penelitian yang biasa dilakukan oleh ilmuan kimia! Tulis- kan tahapan atau metode ilmiah kimia dalam penelitian tersebut. Tuliskan hasil diskusi kalian dalam makalah dan presentasikan isi makalah tersebut di depan kelas!​


Jawaban:

Seorang ilmuwan kimia melakukan penelitian untuk memecahkan masalah yang ada di sekitar kita. Salah satu tema yang dapat diambil adalah kimia lingkungan. Secara sederhana, berikut metode ilmiah yang dapat dicontohkan:

Rumusan masalah: Apakah kulit pisang dapat menyerap limbah pewarna kain (metilen biru)?Tinjauan pustaka: lakukan pengumpulan informasi yang dapat mendasari tentang tema ini, termasuk komposisi kulit pisang dan apa itu metilen biru. Hipotesis: kulit pisang dapat menyerap metilen biru.Menentukan variabel penelitianMetode penelitianAlat dan Bahan: Kulit pisang, air, metilen biru, dan alat-alat gelas laboratorium.Cara Kerja: Buatlah larutan metilen biru (dengan konsentrasi yang sama) dalam 3 gelas beker. Kemudian, masukkan kulit pisang ke dalam gelas beker dengan jumlah yang bervariasi antara gelas I, II, dan III. Amati perubahan warnanya, dan tulis hasil pengamatan. Analisa data dan tentukan apakah sesuai dengan hipotesis atau tidak. Berikan kesimpulan penelitian

Penjelasan:

Metode ilmiah secara lengkap:

Identifikasi masalah (amati keadaan lingkungan sekitar, dan pilih sebuah masalah untuk diteliti solusianya). Rumusan masalah (susun dalam beberapa poin pertanyaan terkait masalah inti yang akan diteliti). Tinjauan pustaka (mencari literatur terkait dasar-dasar teori penelitian, metode yang dapat digunakan, dan landasan hipotesis).Menentukan hipotesisMenentukan variabel penelitian (variabel kontrol, variabel bebas, variabel terikat). Metode penelitian (terkait alat, bahan, dan cara kerja). Eksperimen (sesuai cara kerja yang disusun, untuk membuktikan hipotesis). Hasil penelitian (menuliskan data percobaan dan analisa hasil).Kesimpulan (menjawab rumusan masalah)

Pelajari lebih lanjut materi tentang metode ilmiah pada https://brainly.co.id/tugas/3394406.

#BelajarBersamaBrainly


30. jenis karangan ilmiah kecuali a. jurnal ilmiah b. narasi c. makalah seminar d. makalah simposium e. laporan penelitian . kecuali yaaa


b. narasi.
semoga membantu b. narasi... mudah mudahan bener ya

31. Artikel, makalah, karya ilmiah adalah contoh teks?


Jawaban:

adalah contoh teks non fiksi


32. Artikel,makalah,dan karya ilmiah adalah contoh teks


Jawaban:

adalah contoh teks karya tulis


33. Artikel,makalah,dan karya ilmiah adalah contoh teks.....


Jawaban:

deskribsi

Penjelasan:

maaf klo salah ya


34. contoh soal materi makalah​


1. Buatlah sebuah makalah dengan Materi Psikologi Sastra

2. Tuliskan perbedaan makalah dengan proposal


35. contoh isi pendekatan penelitian pada bab 3 makalah penelitian


pendekatan bujur
pendekatan silang

36. Makalah, laporan penelitian, skrispsi, tesis dan disertasi. Merupakan contoh dari ....


Jawaban:

merupakan contoh dari karya tulis ilmiah .


37. penulisan makalah ilmiah harus menggunakan bahasa baku dikarenakan makalah ilmiah merupakan contoh jenis karangan a.fiksi b.sastra c. roman. d. nonfiksi​


Jawaban:

d. nonfiksi

Penjelasan:

non-fiksi karena mengandung pernyataan yang sesuai fakta & tentunya sesuai dengan penilitian serta pengamatan terlebih dahulu sebelum di susun

semoga membantu^^


38. penulisan makalah ilmiah harus menggunakan bahasa baku dikarenakan makalah ilmiah merupakan contoh jenis karangan​


Jawaban:

menjaga kesehatan jantung, bahaya internet bagi remaja,contoh karya ilmiah populer globalisasi dan kebudayaan, pencemaran dlm linkungan hidup, pengaruh tidur siang untuk kesehatan tubuh,dolanan tradisional dlm membentuk karakter anak, bahaya pergaulan bebas di kalangan remaja,positif negatif makanan kaleng.

Penjelasan:

maaf kalo salah


39. contoh penutup makalah tentang penelitian sejarah​


Jawaban:

Kesimpulan

Penelitian sejarah harus dilandasi atau berpedoman pada kaidahkaidah metode sejarah. Jika tidak, penelitian itu hanya akan menghasilkan

tulisan sejarah semi ilmiah atau bahkan sejarah populer. Oleh karena itu

calon peneliti sejarah harus memahami kaidah-kaidah metode sejarah dan

mampu mengimplementasikannya, agar penelitian itu menghasilkan karya

sejarah ilmiah.

Penulisan sejarah ilmiah dituntut untuk menghasilkan eksplanasi

mengenai permasalahan yang dibahas. Eksplanasi itu diperoleh melalui

analisis. Untuk mempertajam analisis, dalam proses penulisan sejarah,

aplikasi metode dan teori sejarah perlu ditunjang oleh teori dan/atau

konsep ilmu-ilmu sosial yang relevan (sosiologi, antropologi, ekonomi,

politik, dll.). Dengan kata lain, penulisan sejarah yang dituntut

memberikan eksplanasi mengenai masalah yang dibahas, perlu dilakukan

secara interdisipliner dengan menggunakan pendekatan multidimensional

(multidimensional approach). Hal itu sesuai dengan ciri-ciri dan

karakteristik sejarah sebagai ilmu.

Oleh karena itu, penelitian sejarah dan hasilnya dapat membantu

penelitian dan pengembangan kebudayaan. Sejarah mengkaji aspek-aspek

kehidupan manusia di masa lampau, termasuk kebudayaan

Penjelasan:

l


40. Contoh Penelitian dalllam sebuah makalah​


Jawaban:

Analisis Bioreaktor Tanaman Jagung (Zea Mays L.) Dengan Pendekatan Hidrodinamika Menggunakan Media Campuran Tanah Dan Kompos Serta Penambahan Mineral Zinc (Zn)


Video Terkait

Kategori geografi